Rekrutmen Bersama BUMN 2025 – Event Rekrutmen Bersama BUMN (RBB) 2025 akan segera dibuka. Ini menjadi angin segar bagi para pencari kerja untuk mengikuti event tahunan dari kementerian BUMN. Dengan hadirnya kesempatan ini tentu dapat menyerap tenaga kerja baru untuk berkontribusi dalam lingkungan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Program ini bertujuan untuk membangun sekaligus memacu hadirnya sumber daya manusia yang unggul pada Badan Usaha Milik Negara guna membangun Indonesia kedepannya.
Lowongannya sendiri akan dibuka untuk para Fresh Graduated serta pegawai dengan pengalaman kerja. Artinya setiap lowongan pekerjaan ini terbuka bagi siapapun yang ingin upgrade pekerjaan bersama BUMN. Kemudian untuk jenjang pendidikan yang dapat mendaftar bisa mencakup lulusan SMA/sederajat, D3, D4/S1 hingga jenjang S2. Untuk update setiap harinya anda dapat mengikuti media sosial instagram Kementerian BUMN yaitu @kementerianbumn.
Kemudian untuk syarat dan juga tahapannya tim Belajar Indonesia telah merangkum apa saja yang perlu anda siapkan berdasarkan Rekrutmen Bersama BUMN di tahun 2024 kemarin. Simak artikel ini hingga selesai karena ada juga instansi-instansi BUMN yang dapat jadi acuan anda saat memilih, agar instansi yang dipilih tepat dan sesuai dengan background pendidikan dan juga keahlian anda. Mari persiapkan diri anda untuk ikut serta dalam event Rekrutmen Bersama BUMN 2025 ini. “Jadilah bagian dari ekosistem BUMN untuk terus berkembang dan mengabdi pada negeri,” mengutip dari tulisan Kementerian BUMN.
Baca Juga : 8 Daftar Sekolah Kedinasan di Indonesia dengan syarat masuknya
Adapun untuk tahapan seleksinya yaitu sebagai berikut :
Jika mengikuti akun media sosial kementerian BUMN belum ada informasi pasti terkait jadwal Rekrutmen Bersama BUMN 2025. Akan tetapi jika kita lihat di tahun 2024 kemarin tahapan awal registrasi dibuka di bulan maret 2024. Dengan mengacu pada hal tersebut kemungkinan Rekrutmen Bersama BUMN 2025 akan dimulai di bulan yang sama. Untuk memastikannya mari kita ikuti akun media sosial kementerian BUMN. Sebagai gambaran untuk anda yang akan mengikuti Rekrutmen Bersama BUMN 2025, di tahun lalu posisi yang paling dibutuhkan yaitu bidang teknologi informasi, legal compliance, operasional, keuangan.
Sebagai gambaran anda untuk persyaratan umum yang biasanya digunakan yaitu sebagai berikut :
Untuk persyaratan khusus atau yang lainnya biasanya akan ditentukan oleh instansi terkait sesuai dengan posisi pekerjaan yang dilamar. Jika anda pernah mengikuti di tahun sebelumnya, kemungkinan tidak akan jauh berbeda dengan persyaratan sebelumnya. pastikan dokumen-dokumen tersebut anda persiapkan dari sekarang.
Nuxt JS - Bahasa pemrograman tersedia banyak pilihan untuk membuat suatu sistem website maumpun aplikasi.…
Front end developer - Dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih dan modern tentu berbanding lurus…
Javascript - Jika anda programmer pemula dan sedang mencari referensi untuk belajar terkait javascript, maka…
Flutter adalah - Perkembangan teknologi saat ini semakin pesat. Seperti halnya dalam membangun aplikasi. Banyak…
Kombinasi Keyboard - Efektifitas dalam suatu pekerjaan tentu menjadi point penting dalam setiap prosesnya. Terutama…
Apa itu wordpress - Saat ini penggunaan platform digital seperti website terus mengalami peningkatan. Di…